Rabu, 24 Agustus 2022

Rumah kebaya

                         Rumah adat kebaya

Sebagai negara yang kaya akan suku dan budaya, Indonesia memiliki rumah adat yang beragam dari Sabang sampai Merauke. Setiap rumah adat itu pastinya memiliki keunikan dan filosofi tersendiri.

Salah satunya adalah rumah kebaya yang merupakan rumah adat khas suku Betawi di DKI Jakarta. Rumah kebaya ini telah resmi diakui negara dan harus dilestarikan sebagai salah satu warisan budaya Betawi.

disebut sebagai rumah kebaya karena bentuk atapnya yang menyerupai pelana yang dilipat dan apabila dilihat dari samping maka lipatan-lipatan tersebut terlihat seperti lipatan kebaya.

Biasanya orang Betawi yang memiliki rumah kebaya dibagi menjadi dua bagian, yaitu rumah untuk semi publik dan rumah pribadi. Rumah semi publik terletak pada bagian teras dan ruang tamu. Tempat ini biasanya difungsikan untuk menerima tamu, sehingga para tamu bisa lebih leluasa.

Rabu, 03 Agustus 2022

Berkenalan

Hai, perkenalkan nama saya Abu Dzar Al Gifari, atau biasa dipanggil Algi. Saya merupakan seorang blogger yang memiliki ketertarikan di dunia Digital. Saat ini saya sedang menulis di situs blog yang saya kelola, salah satunya yaitu blog yang saya beri nama algi ini.

Rumah kebaya

                         Rumah adat kebaya Sebagai negara yang kaya akan suku dan budaya, Indonesia memiliki rumah adat yang beragam dari Sa...